Kepada Yth.
Direktur / Pimpinan
Rumah Sakit Seluruh Indonesia
Di Tempat
Bersama ini PERSI Wilayah DKI Jakarta (IRSJAM) akan menyelenggarakan Kegiatan Ilmiah Nasional Tahunan Ke 3 pada tanggal 19 – 20 Juni 2023 bertempat di HARRIS Hotel & Conventions, Kelapa Gading Jakarta Utara
Kegiatan terdiri dari :
- Workshop Implementasi Peningkatan Mutu Pelayanan Keperawatan Rumah Sakit
- Workshop Manajemen Risiko
- Workshop Menyongsong Wajib EMR dan Tata Kelola Klaim Kedepan
- Workshop Manajemen Perawatan Komprehensif Pada Neonatus
- Workshop Tata Kelola Komite Etik dan Hukum RS serta Penyusunan Panduan Etika dan Perilaku (Code of Conduct) Rumah Sakit
Terlampir kami sertakan flyer tiap workshop, mohon Bapak/Ibu Direktur/Pimpinan Rumah Sakit Seluruh Indonesia untuk dapat berpartisipasi dalam kegiatan ini.
Pendaftaran Workshop dapat diakses secara online melalui link : https://bit.ly/WorkshopPERSIDKIJakarta
Narahubung:
- Ricky Maulana – 0895 2628 5945
- Ns. Agus Sutarto, S.Kep, MM – 0812 1969 7968
Biaya Investasi/Peserta:
- Rp. 2.500.001,- (Anggota PERSI DKI Jakarta)
- Rp. 2.750.001,- (Umum)
- Rp. 2.000.001,- (Mahasiswa)
Pembayaran Melalui:
Bank Mandiri Cabang RS Pelni
No. Rek: 116.0091000035
Atas Nama : Ikatan RS Jakarta Metropolitan
___________________________________________
Bila Terkendala Administrasi Pendaftaran, bisa melampirkan Guarantee Letter yang sudah di tandatangani Direktur RS